Ada beberapa negara di Eropa tetapi kenapa pilihannya Jerman?
Alasan Kak Prasandhya memilih Jerman adalah Kak Prasandhya mau mengambil Scholarship ataupun beasiswa yang peluang diterimanya tinggi. Untuk kuliah di Jerman sendiri, banyak orang yang takut kuliah di sana karena sangat strict dan juga kalau tidak layak tidak akan diluluskan.